Jerawat sering sekali membuat masalah bagi kalangan remaja khusunya namun bukan hanya remaja saja yang bisa terkena jerawat namun lebih kebanyakan yang sering terkena jerawat kalangan remaja mengapa demikian? Sebenarnya jerawat muncul karena terjadinya penyumbatan saluran minyak folikel rambut oleh lemak mati yang sering di sebut komedo hal ini yang menyebabkan penumpukan lemak pada bawah permukaan kulit yang jika lama di biarkan akan muncul ke permukaan dan menjadi jerawat, jerawat yang terjadi pada remaja juga di pengaruhi hormon pertumbuhan yang terus meningkat untuk menuju kompleks pada masa remaja. Namun perlu di ketahui muncul nya jerawat bukan hanya karena hormon namu faktor kesehatan kulit dan jenis kulit kita biasanya kulit yang berminyak lebih rentang terkena jerawat apalagi pola makan yang tidak sehat banyak mengkonsumsi minyak dan lemak jenuh yang sulit di urai tubuh, oleh sebab itu saya akan memberikan tips mengobati jerawat secara alami dan mudah.
Resep 1
Siapkan 3 buah belimbing wuluh kemudian cuci bersih dan hancurkan dengan cara di parut atau di remas sampai halus kemudian tambahkan dengan garam secukupnya maka sudah siap di gunaka, lakukan cara ini 2x sehari.
Resep 2
Ambil 3 helai daun pepaya yang sudah tua kemudian cuci sampai bersih dan keringkan sampai tidak ada airnya setelah semuanya kering haluskan dengan penumbuk sampai membentuk serbuk, selanjutnya serbuk campurkan dengan air secukupnya oles pada bagian kulit yang terkena jerawat.
Resep 3
Cara ini yang paling mudah yaitu ambil 1 buah jeruk nipis yang sudah di bersihkan kemudian belah dan oleskan pada permukaan kulit yang terkena jerawat.
Baca juga : Manfaat apotek hidup untuk kesehatan
Baca juga : Manfaat apotek hidup untuk kesehatan
Post a Comment
silahkan berkomentar secara bijak dan sesuai dengan topik pembahasan